Pada artikel ini kita akan membahasas sembarangan obat dapat mengakibatkan Hepatitis Toksik. Penyakit Hepatitis toksik adalah peradangan hati karena pengobatan atau paparan bahan kimia beracun. Peradangan adalah respons sistem kekebalan terhadap infeksi, iritasi atau cedera. Hal itu sering mengakibatkan pembengkakan dan kerusakan pada jaringan yang terkena.

Penyebab Hepatitis Toksik
Salah satu penyebabnya adalah zat beracun yang berasal dari obat obatan. Obat yang berpontensi menyebabkan penyakit ini adalah obat kanker, obat paru-paru dan lainnya. Berikut beberapa penyebab lain beserta penjelasannya.
1. Penyebab Hepatitis Toksik karena Jenis Kelamin
Penyakit ini lebih banyak wanita yang menderitanya daripada pria. Hal ini karena proses metabolisme racung dalam tubuh wanita lebih lambat daripada situs slot gacor.
2. Penyebab Hepatitis Toksik karena Mengidap Penyakit Hati
Selanjutnya, Bila anda mengalami gangguan pada organ hati, seperti sirosis atau penyakit hati berlemak. Anda lebih rentan terkena efek dari racun.
3. Minuman Beralkohol
Selanjutnya, Sering mengonsumsi minuman beralkohol dalam jumlah yang berlebihan bisa membuat kamu beresiko mengalami hepatitis alkoholik, yaitu peradangan hati akibat alkohol.
4. Mencampur Obat obatan Dengan Alkohol
Jangan pernah mencampur alkohol dengan obat obatan. Sebab beberapa obat seperti acetaminophen, dapat bereaksi dengan alkohol dan dapat merusak hati.
5. Bahan Kimia Industri
Selanjutnya, paparan dari bahan kimia industri juga bisa menyebabkan kerusakan organ hati.
6. Mengidap Penyakit Hepatitis
Mengidap penyakit hepatitis B atau C, membuat organ hati anda rentan terkena penyakit.
Gejala Hepatisis Toksik
Namun, Bila kondisi penyakit yang kamu alami masih tergolong ringan. Maka gejala yang muncul tidak akan terlalu terasa. Namun, bila penyakit ini sudah berkembang menjadi cukup parah. Berikut gejala hepatisis toksik yang mungkin akan kamu rasakan.
- Nyeri perut tepatny pada bagian atas
- Nafsu makan berkurang
- Mual dan Muntah
- Berat badan menurun
- Mudah lelah
- Kulit terasa gatal
- Timbul ruam
- Mengalami penyakit kuning yang bisa kita lihat dari kulit dan bagian putih bola mata yang berubah warna menjadi kuning
- Urine berwarna gelap
Cara Mencegah Hepatitis Toksik
Satu-satunya pengobatan untuk mengatasi penyakit gagal hati adalah melakukan tranplatasi hati. Yaitu mengganti organ hati dengan organ hati yang lebih sehat. Selanjutnya berikut ini beberapa cara untuk mencegah penyakit hepatitis Toksik.
1. Batasi mengonsumsi obat-obatan
Minum obat hanya bila perlu saja. Usahakan cari alternatif lain selain mengonsumsi obat untuk mengatasi masalah kesehatan. Seperti tekanan darah tinggi, kolesterol tinggi, dan nyeri artritis.
2. Konsumsi Obat Sesuai Petunjuk
Selanjutnya, mengonsumsi obat sesuai anjuran dokter atau sesuai pentunjuk itu sangatlah penting. Jangan tergoda untuk minum obat melebihi dosis yang sesuai anjuran bila kondisi tubuhmu belum membaik.
3. Hati-hati mengonsumsi Obat Herbal dan Suplemen
Selanjutnya, jangan berfikir bahwa obat-obatan tidak akan memberikan dampak buruk. Sebaiknya selalu bicarakan terlebih dahulu kepada dokter.